Minggu, 12 Juni 2011

Tips Memilih Pelembab Tubuh

Mengoleskan pelembab secara teratur memang bisa menghindarkan banyak hal teruatama pada kulit tubuh dan wajah.
Bahan pembuat pelembab pada dasarnya terdiri dari tiga macam, yaitu:
Occlusive.
Yaitu bahan yang mampu mencegah penguapan air dari kulit.
Pelembab ini biasanya mengandung bahan berupa petrolium, mineral oil yang jika digunakan akan tersa berminyak di tubuh.

Humectant.
Yaitu bahan yang mampu menyerap dan menangkap air dari udara, kemudian mengangkatnya.
Pelembab ini biasanya mengandung bahan propilyn glikol, gliserin, pantenol.
Bahan-bahan ini tidak menyebabkan berminyak pada kulit dan lebih larut air.

Emollient.
Yaitu pelembab yang bahannya mampu mengisi celah antar sel.
Pelelbab jens ini bila diaplikasikan pada kulit mampu mengisi celah sel saat tubuh keadaan kekurangan air.

2 komentar:

Vivieck mengatakan...

wah....kayaknya dek lusi lagi sibuk merawat kulit yah...hohoho
:D

Umy Diary mengatakan...

berkunjung kembali,,,

nice blog n happy blogging,,,

dini

Posting Komentar